Kamis, 22 Januari 2015

Apakah orang yang sudah meninggal dunia bisa mendengar doa (permohonan kepada mereka) ?

Orang yang sudah meninggal dunia tidak bisa mendengar doa.
Sebagaimana Firman-Nya عزّوجلّ :
إِنَّكَ لاَ تُسْمِعُ الْمَوْتَى  
Sesungguhnya kamu tidak dapat menjadikan orang-orang yang mati mendengar. (An Naml: 80)

Dan sabda Rasulullah صلي الله عليه وسلم :
إِنَّ ِللهِ مَلاَئِكَةً سَيَّاحِيْنَ فِي اْلأَرْضِ يُبَلِّغُوْنِيْ عَنْ أُمَّتِي السَّلاَمَ  
Sesungguhnya Allah memiliki para malaikat yang selalu bertebaran di muka bumi ini, mereka menyampaikan kepadaku salam dari umatku. (Hadits Shahih Riwayat Ahmad)

soal-jawab  tentang Aqidah dan setiap Jawabannya dikemukakan oleh Syaikh Muhammad bin Jamil Zainu dengan dalil 1 Ayat Al-Qur’an dan 1 Hadits

Sumber: Al-Sofwah.or.id
Image source by: www.mbc.net

Please like and share
Tag : aqidah

Related Post:

Tidak ada komentar:

Posting Komentar